Monday, May 30, 2016

CARA FLASHING SMARTPHONE ANDROID SAMSUNG GALAXY SM-G355H


CARA FLASHING SMARTPHONE ANDROID SAMSUNG GALAXY SM-G355H

    Alasan kita melakukkan flashing biasanya kita ingin meng upgrade kan android kita atau men downgrade kan android kita bisa juga karena android kita bootloop atau karena ketidak nyamanan saat kita memakai android kita tersebut.
   Di sini saya hanya ingin mencontohkan flashing samsung sm-g355h sebelum melakukan flashing kita harus menyediakan kabel data android tersebut kemudian odin dan rom nya beserta driver usb nya.
- Odin silahkan anda Download
- Rom Sm-g355h silahkan anda Download
  Dan untuk samsung model lainnya silahkan anda Download
- Dan untuk USB nya silahkan anda Download

   Sebelum anda melakukan flashing android anda pastikan baterai android kita di atas 50% agar lebih aman saat melakukan flashing jika tidak android kita nanti bisa blank dan jangan lupa untuk mematikan anti virus di pc atau di laptop anda.
  Setelah anda selesai mendownload semuanya dan meng extract kannya sekarang kita tekan dan tahan tombol Volume Down (-) tekan  dan tahan tombol Home dan tekan dan tahan tombol Power (On/Off) secara bersamaan hingga keluar tulisan Downloading.
  Jika tulisan downloading sudah tampil di smartphone anda sekarang anda buka Odin dan anda hubungkan smartphone android anda ke Pc atau Laptop anda dengan menggunakan kabel data jika sudah odin akan mendeteksi keberadaan smartphone anda lalu anda klik lah PDA di Odin tersebut dan anda carilah file yang telah anda extract kan tadi jika sudah odin akan menconteng PDA tersebut sekarang tinggal anda klik Start di odin tersebut dan tunggulah proses dari oding tersebut hingga selesai.
Untuk lebih jelasnya silahkan anda klik video saya di samping ini :  Video

0 komentar:

Post a Comment

:) :)) ;(( :-) =)) ;( ;-( :d :-d @-) :p :o :>) (o) [-( :-? (p) :-s (m) 8-) :-t :-b b-( :-# =p~ $-) (b) (f) x-) (k) (h) (c) cheer
Click to see the code!
To insert emoticon you must added at least one space before the code.